­

Selesaikan Januari

8 years ago by Jo Reha 8 comment
Masa tenggang bulan Januari, sudah bisa dihitung menggunakan jari. Sampai nanti Tuhan sebagai Providernya, menutup Januari, mengganti Februari. Cepat ya. Rasanya tidak terasa. Seperti baru beli kuota 2 Giga, tapi esok pagi tinggal...

Seiring Dengan Salah Arah

8 years ago by Jo Reha 10 comment
Hidup, kadang misleading. Apa yang kita anggap gitu, ga taunya anu. Sumpah, Ambigu. Kira – kira, sudah berapa kali ya kita memutuskan suatu hal yang seharusnya benar, tapi ternyata salah ? begitu juga...

Sedikit Tentang Perpisahan

8 years ago by Jo Reha 4 comment
Perpisahan itu menyakitkan, Perpisahan juga menyembuhkan. Perpisahan itu sebuah alasan, Perpisahan juga sebuah penolakan. Perpisahan itu sebuah awal, Perpisahan juga sebuah akhir. Perpisahan itu menyerah, Perpisahan juga berjuang. Perpisahan itu pengertian, Perpisahan juga...

Titik Dua Bintang, 2016

8 years ago by Jo Reha 4 comment
2017 sudah mulai dari beberapa hari yang lalu. Tapi, mari awali 2017 dengan tertawa sepuas – puasnya. Kalau gamau ikutan, ya gua aja sendiri gapapa. Kemudian akhiri dengan sebuah “HAH !” yang paling...